Aplikasi Kalender Pendidikan Tahun Ajar Baru 2017/2018 untuk Semua Jenjang
Thursday, February 15, 2018
Edit
Kalender pendidikan merupakan salah satu pedoman yang digunakan dalam proses penetapan hari efektip dan tidak efektip pelaksanaan pembelajaran di Sekolah dalam jangka waktu 2 semester. Menginjak pergantian tahun ajar baru 2017/2018 tentunya diperlukan kalender pendidikan terbaru sesuai dengan penetapan hari efektip dan non efektip untuk tahun ajaran 2017/2018.
Pada kesempatan kali ini kami bagikan aplikasi kaldik untuk tahun ajaran baru 2017/2018 yang dapat digunakan oleh semua guru pada semua jenjang. Aplikasi ini berbentuk Excel yang dapat dengan mudah disesuaikan kembali jika terdapat kebijakan baru mengenai ketetapan hari libur dan efektip sekolah berdasarkan ketentuan daerah masing - masing.
Selengkapnya, silahkan diunduh pada link dibawah ini.
Sebagai salah satu persiapan, silahkan diunduh juga juknis PPDB terbaru 2017/2018 untuk jenjang SD/SMP/SMA. Berbagai Sumber